Breaking News

31 Januari 2019

Cara Daftar di Rumah Belajar (belajar.kemdikbud.go.id)



Assalaamu'alaikum Sahabat Hanapi Bani. 

Rumah Belajar Kemdikbud merupakan portal pembelajaran yang disiapkan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan yang berisi lebih dari 12.934 materi belajar lengkap gratis!

Untuk mengakses Rumah Belajar (belajar.kemdikbud.go.id) diperlukan akun. Berikut ini adalah tutorial  Cara Daftar di Rumah Belajar (belajar.kemdikbud.go.id) untuk Guru. Bapak dan ibu Guru Yuk Simak tutorialnya:




  • Pilih "Daftar Baru"
  • Isi dan simpan pilihan sesuai instansi sekolah anda
  • Isi nama depam, nama belakang, NUPTK,Email, Usrname, password, dan konfirmasi password.
  • Klik "DAFTAR"
  • Registrasi SUKSES
  • Klik "Mulai Aktivitas"
  • dan Login dengan menggunakan akun yang telah dibuat tadi. di: https://belajar.kemdikbud.go.id/KelasMaya/Default.aspx
  • Setelah login lanjutkan dengan memilih "Mata Pelajaran"

Selamat Mencoba!
0 Comments

Tidak ada komentar:

Translate

Artikel Terbaru

Undangan Sosialisasi Teknis Penyusunan Proposal Bantuan Pokja Guru dan Tendik Tahun 2024 secara Online

السلام عليكم Ùˆ رحمة الله Ùˆ بركاته بسم الله Ùˆ الحمد لله اللهم صل Ùˆ سلم على سيدنا محمد Ùˆ على أله  Ùˆ صحبه أجمعين Salam Sahabat  Hanapi Bani . ...

Powered by BeGeEm - Designed Template By HANAPI